Rabu, 13 April 2016

Nasehat Lukmanul Hakim

Dia bukanlah seorang nabi, bukan pula rasul. Akan tetapi namanya di abadikan di dalam Al Quran. Namanya Lukmanul Hakim seorang hamba Allah yang sholeh yang di anugerahi hikmah karena kecintaannya kepada Allah.
Dia mempunyai aqidah yang benar, memahami pokok agama dan mengetahui akhlak yang mulia.

Doa Keluar Rumah

Rasulullah Shallalahu'Alaihi Wasallam, menjelaskan tentang keutamaan doa ini..
Apabila seorang keluar dari rumahnya kemudian membaca doa ini, maka disampaikan kepadanya, "kamu diberi petunjuk, kamu dicukupi kebutuhanmu, dan kamu dilindungi."
Seketika itu pun setan-setan menjauh darinya, lalu salah satu setan berkata kepada temannya.
"Bagaimana mungkin kalian bisa mengganggu orang yang telah diberi petunjuk, dicukupi dan dilindungi."
(HR: Abu Daud, Tirmidzi dan di shahihkan Al-Albani).

Jumat, 08 April 2016

Waktu mustajab berdoa

Nasehat Abu Bakar RA

Bakti kepada ibu

KEUTAMAAN BERBAKTI KEPADA KEDUA ORANG TUA KITA

Keutamaan  berbakti kepada ayah dan ibu, sebagaimana sabda Nabi Shallallahu'Alaihi Wasallam.

dari Abu Hurairah r.a. ia berkata: “ Suatu saat ada seorang laki-laki datang kepada Rasulullah SAW, lalu bertanya: “ Wahai Rasulullah, siapakah yang berhak aku pergauli dengan baik?” Rasulullah menjawab : “ Ibumu!”, lalu siapa? Rasulullah menjawab: “ Ibumu!”, lalu siapa? Rasulullah menjawab: “Ibumu!”. Sekali lagi orang itu bertanya: kemudian siapa? Rasulullah menjawab: “ Bapakmu!”(H.R.Bukhari).


Memuliakan keduanya dengan tidak berkata kasar, Menghormati keduanya dan bersikap lembut pada kepadanya


Al-Qur’an Surat Al-Isra’ (17) ayat 23
وَقَضَى رَبُّكَ أَلَّا تَعْبُدُوا إِلَّا إِيَّاهُ وَبِالْوَالِدَيْنِ إِحْسَانًا إِمَّا يَبْلُغَنَّ عِنْدَكَ الْكِبَرَ أَحَدُهُمَا أَوْ كِلَاهُمَا فَلَا تَقُلْ لَهُمَا أُفٍّ وَلَا تَنْهَرْهُمَا وَقُلْ لَهُمَا قَوْلًا كَرِيمًا
“ Dan tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan sebaik-baiknya. Jika salah satu seorang di antara keduanya atau kedua-duanya sampai berumur lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah kamu mengatakan kepada kepada keduanya perkataan ‘ah’ dan janganlah kamu membentak mereka dan ucapkanlah kepada mereka perkataan yang mulia.”
(Qs. Al Israa’ [17]:23)


Menjaga dan merawat keduanya, ketika mereka sakit, tua dan pikun
Al-Qur’an Surat Al-Isra’ (17) ayat 24
وَاخْفِضْ لَهُمَا جَنَاحَ الذُّلِّ مِنَ الرَّحْمَةِ وَقُلْ رَبِّ ارْحَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَانِي صَغِيرًا
Artinya : "Dan rendahkan;ah dirimu terhadap mereka berdua dengan penuh kesayangan dan ucapkanlah : "Wahai Tuhanku, kasihilah mereka keduanya, sebagaimana mereka berdua telah mendidik aku waktu kecil." (Q.S. Al Isra' : 24)
Selalu mendoakan  keduanya agar diampuni  dosa-dosanya oleh Allah SWT,


اَللّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا.


ALLOHUMMAGHFIRLII WALIWAALIDAYYA WAR HAMHUMAA KAMA RABBAYAANII SHAGIIRAA
 Artinya: “Wahai Tuhanku, ampunilah aku dan Kedua orang tuaku (Ibu dan Bapakku), sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku diwaktu kecil”.

Doa untuk kedua orang tua

Selasa, 05 April 2016

Doa Nabi Zakaria As

Doa Nabi Syuaib As

Doa Nabi Luth As

Doa Nabi Sulaiman As

Doa Nabi Muhammad Shallalahu Alaihi Wasallam

Doa Nabi Musa As, ketika hendak membelah lautan.

Doa Nabi Yusuf As

Doa Nabi Ayyub As

Doa Nabi Yunus As

Doa Nabi Ibrahim As

Doa Nabi Adam As